Pemasangan PLTS Ranu Kumbolo Teknik Elektro
Malang, ITN.AC.ID – Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang resmi memberangkatkan Tim Pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) ke Ranu Kumbolo, Semeru, Jumat (7/2/2025). Tim terdiri dari mahasiswa Teknik Elektro, Himakpa, alumni …